Nominasi Baeksang Art Awards Ke-56 Hai Yeoja - Pada awal bulan Juni, akan diadakan acara 'Baeksang Art Awards' Ke-56. Dikutip dari Soompi (8 Mei 2020), pihak 'Baeksang Art Awards' telah mengumumkan nominasi untuk katergori TV, Drama, dan Film, loh! Mau tau, Drama dan Film apa saja yang masuk dalam nominasi? Berikut adalah kandidat terakhir dari TV, Drama, dan Film tahun lalu: Drama Terbaik KBS2, berjudul “When the Camellia Blooms” tvN, berjudul “Crash Landing on You” SBS, berjudul “Stove League” Netflix, berjudul “Kingdom (Season 2)” SBS, berjudul “Hyena" BACA : 10 K-Drama Yang Menggambarkan ' First Love Goals ' BACA : Nantikan 2 episode Terakhir "The World Of The Married" Yang Menguras Perasaan Variety Show Terbaik MBC, acara show “Where Is My Home?” MBC, acara show “How Do You Play?” SBS, acara show “Delicious Rendezvous” TV Chosun, acara show “Mr. Trot” tvN, acara show “Iceland in Three Meals” Educational S...
Membagi sebuah kisah dari serial drama! Temukan semua yang ingin kamu ketahui tentang artis, drama korea, dan K-Pop. DRAKOR TIMES disini menjadi sahabat korea lovers.